Kepala Pengamanan Rutan Blora Sampaikan Arahan dan Pesan Penuh Inspirasi kepada Warga Binaan

    Kepala Pengamanan Rutan Blora Sampaikan Arahan dan Pesan Penuh Inspirasi kepada Warga Binaan
    Sambutan Kepala Pengamanan Rutan Blora

    Blora – Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan Blora Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Jawa Tengah. Sugito, perdana memperkenalkan diri kepada seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan Rutan Blora. Jumat (24/11/2023)

    Adapun disampaikan ialah, meperkenalkan diri sebagai KaKPR yang baru dan menghimbau WBP mengenai tata tertib dan peraturan yang harus ditaati serta jangan ada yang terlibat barang dan obat-obatan terlarang. Beliau menegaskan bahwa seluruhnya tanpa terkecuali wajib mengikutinya, dan juga mulai membangun kesadaran diri dalam mengikuti program pembinaan demi terciptanya keamanan dan ketertiban di Rutan Blora.

    Ka.KPR Rutan Blora menyampaikan terima kasih kepada seluruh WBP Blora dalam sambutannya dan mengajak untuk bersama sama untuk menjaga keamanan dan ketertiban di Rutan Blora. Ka.KPR juga meminta kerja sama antar pegawai untuk kelancaran pelaksanaan tugas selama di Rutan Blora kedepannya.

    Karutan Blora, Budi Hardiono menyampaikan kepada Ka.KPR yang baru agar segera beradaptasi dengan situasi dan kondisi tempat kerja baru, yang tentu saja berbeda dari tempat kerja sebelumnya. Karutan juga berpesan kepada seluruh Pejabat Struktural agar saling bersinergi satu sama lain demi kemajuan Rutan Blora. “Jangan sampai terjadi gesekan antar bagian. Selesaikan masalah yang ada bersama-sama”, ujar Karutan.

    kumhamsemakinpasti kanwilkemenkumhamjateng tejoharwanto rutanblora
    Dheny Window

    Dheny Window

    Artikel Sebelumnya

    Karutan Blora dan Komandan Kodim 0721 Blora...

    Artikel Berikutnya

    Upaya Hijaukan Lingkungan, Ka.Rutan Blora...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan

    Ikuti Kami